Pembukaan Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan 3. 24 Juni 2024

Pembukaan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan 3, Pelatihan Teknis Fasilitator dan Publikasi Ilmiah Angkatan 2; Pelatihan Teknis Pengelolaan Arsip Dinamis Angkatan 1 dan 2; Pelatihan Teknis Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Kerja Angkatan 9 dan 10; Pelatihan Teknis Pengembangan Diri Pegawai Angkatan 17 dan 18. (PPSDM Dikbud), Pelatihan Teknis Perencanaan dan Penganggaran Angkatan 9 dan 10; Pelatihan Teknis Implementasi RB ZI WBK/WBBM Tingkat Dasar Angkatan 9 dan 10. (BGP Banten). Pelatihan Teknis Pemajuan Kebudayaan dan Pelestarian Cagar Budaya Subtansi Pemeliharaan Angkatan 2 dan 3; Pelatihan Teknis Pemajuan Kebudayaan dan pelestarian Cagar Budaya Subtansi Pendokumentasian Cagar Budaya Angkatan 2; Pelatihan Teknis Pemajuan Kebudayaan dan pelestarian Cagar Budaya Subtansi Konservasi Cagar Budaya Angkatan 1 (BPMP Provinsi D.I. Yogyakarta). Pelatihan Teknis Dasar-Dasar Kearsipan Angkatan 15 dan 16. (Daring)

Acara tersebut dilaksanakan pada Senin, 24 Juni 2024 dibuka secara resmi oleh Plt. Kepala PPSDM Pendidikan dan Kebudayaan Ibu Dewi Andayani, S.E., Ak., M.A.B dan dihadiri oleh Ketua Tim Kerja dan para Widyaiswara.

Pembukaan pelatihan kali ini diselenggarakan secara hibrida di 4 tempat yang berbeda diantaranya PPSDM DIkbud, BPMP Provinsi D.I. Yogyakarta, BGP Banten, dan daring.